YOUR LANGUAGE

Hiasan Dinding

Hiasan Dinding Logo Polmas



21 Februari 1960 ditetapkan sebagai hari terbentuknya 
Kabupaten Polmas (singkatan dari Polewali Mamasa), berdasarkan 
SK Bupati Polmas, No. 117/BKDH/XII/1982, 23 Desember 1982. 
Seiring perjalanan waktu, Mamasa terpisah dari Polmas dengan 
membentuk Kabupaten sendiri berdasarkan Undang-Undang 
No.11/2002 Tentang Pembentukan Kabupaten Mamasa.

Sejak itu Polmas berganti nama menjadi 
Polewali Mandar (disingkat Polman)
dan Polmas tinggal kenangan.

Salah satu kenang-kenangannya yang saya simpan 
sampai sekarang adalah logonya. Logo tersebut terbikin dari 
pahatan kayu dengan dimensi 50 x 38cm dan dibikin 
saat Polmas masih eksis sebagai kabupaten.

KOLEKSI PRIBADI




Hiasan Dinding Egypt



Lukisan Papyrus - Mesir Kuno
Konon ini adalah lukisan Firaun bersama Isteri. 
dimensi  75 x 102cm.

KOLEKSI PRIBADI





Hiasan Dinding Kuno



Keberadaan hiasan dinding ini sudah cukup lama.
Hiasan dinding ini adalah sebuah lukisan yang dilukis dibelakang kaca.
Konon lukisan ini menggambarkan kisah Nabi Ibrahim
yang akan menyembelih putranya Nabi Ismail.
Dimensi lukisan ini 55 x 35Cm.

  
MINAT ?




Hiasan Dinding 1 Naga


Kayu. Dimensi; 50 x 25 x 2 Cm.

MINAT ?




Hiasan Dinding 2 Naga


Kayu. Dimensi; 50 x 25 x 2 cm,

MINAT ?




Piring Hias *01



Kuningan. Garis tengah 21 Cm.

KOLEKSI PRIBADI




Piring Hias *02


Kuningan. Garis tengah 20 Cm.

KOLEKSI PRIBADI




Piring Hias *03


Kuningan. Garis tengah 19 Cm

KOLEKSI PRIBADI




Piring Kalender


Keramik. Garis tengan 27 Cm. 
Diperuntukan sebagai kalender thn 2004, thn/shio monyet.

LAKU !




Piring Pajangan 1




Tanah.liat.
Garis tengah 30 Cm.
Kelihatan antik dijadikan pajangan.
Bisa dipajang di meja, juga bisa dipajang di dinding.
Kawat gantungan sudah ada di belakang piring.  

MINAT ?




Piring Pajangan 2


Melamin.
Piring nasi dan piring lauk . 
Motif mobil sport cantik dijadikan pajangan.

TERJUAL !




Tidak ada komentar:

Posting Komentar